Nilai dan norma yang dianut oleh seluruh anggota Induk KUD dijadikan:
Nilai dan Norma
- Perekat dan patokan seluruh anggota.
- Menuntun perilaku, hubungan dan interaksi.
- Nilai sebagai ‘jangkar’ bila ditempa badai. ‘Kompas moral’ memberi arah bila segalanya berat. ‘Panduan’ untuk membantu mencapai tujuan.
- Mengendalikan cara dan proses mencapai tujuan, tidak menghalalkan segala cara.
- Nilai untuk keberhasilan jangka panjang.
Nilai Individu
- Jujur: ambil apa yang menjadi hak kita.
- Adil: proporsional, bukan sama rata.
- Terbuka: bertanggung jawab, dibicarakan di depan, dan apa adanya.
- Kasih sayang: hubungan sesama.
- Kreatif: ide dan cara baru.
- Inovatif: solusi peluang dan masalah.
- Kredibel: dipercaya dan bermartabat.
- Disiplin: taat azas dan konsisten untuk mewujudkan cita-cita Induk KUD.
- Kesabaran: keberhasilan bukan sekali jadi.
Nilai Bermasyarakat
- Kebersamaan: ’’gotong royong’’. Tantangan semakin berat sehingga potensi harus disatukan.
- Komitmen: perjanjian yang mengikat dan berbuat yang terbaik.
- Tanggung jawab: amanah dilakukan dan siap untuk dituntut.
- Saling menghargai: menempatkan setiap insan sebagaimana harkatnya.
Rapat Anggota
[ngg_images source=”albums” container_ids=”1″ display_type=”photocrati-nextgen_basic_compact_album” gallery_display_type=”photocrati-nextgen_basic_slideshow” galleries_per_page=”0″ enable_breadcrumbs=”1″ enable_descriptions=”0″ override_thumbnail_settings=”0″ thumbnail_width=”240″ thumbnail_height=”160″ thumbnail_crop=”0″ order_by=”sortorder” order_direction=”ASC” returns=”included” maximum_entity_count=”500″]